SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI PEMERINTAH DESA BELANTING

Artikel

ACARA LOMBA MUSABAQOH TILAWATIL QUR'AN (MTQ) TAHUN 2023

28 November 2023 09:04:51  DESA BELANTING  194 Kali Dibaca  Berita Desa

Belanting, 20 November 2023, Lembaga pengembangan tilawatil Qur'an (LPTQ) desa belanting telah membentuk Panitia musabaqoh tilawatil qur'an (MTQ) tingkat desa belanting tahun 2023 pada musyawarah yang dilakukan pada tanggal 17 November 2023 lalu, 

Pembentukan panitia ini dilakukan untuk melaksanakan Program pemerintah Desa Belanting yaitu Lomba Musbaqoh tilawatil Qur'an (MTQ) dimana Perlombaan MTQ ini adalah Program Nasional juga sehingga pemerintah desa terus menjalankan program MTQ ini.

Setelah dibentuknya Panitia MTQ tingkat Desa Belanting maka perlombaan dimulai, dimana Ketua Panitia Jaya Ikhlas Sekretaris Wiranto dan Bendaraha Panitia ibu Parhanah S.Pd. Pemerintah Desa Belanting sudah menganggarkan Dana untuk Acara Lomba yang akan dilaksanakan Sebesar 10 Juta untuk MTQ, Pembinaan Anak-Anak tilawah sebesar 5 Juta, Pengiriman Peserta lomba ke kecamatan 5 juta dan lainnya.

Acara Perlombaan MTQ ini berjalan selama 4 Hari dimana 2 hari perlombaan, pembukaan dan penutupan sekaligus pengumuman juara, Perlombaan MTQ tingkat desa ini di ikuti Oleh 7 TPQ yang ada di Desa Belanting, dimana Peserta yang mengikuti Lomba ini meningkat dari pada tahun lalu yang hanya diikuti oleh 4 TPQ, nantinya yang menjadi peserta terbaik I,II,dan II akan di kirim oleh LPTQ Desa Belanting untuk ikut Perlombaan MTQ tingkat Kecamatan Sambelia, 

Ketua Panitia MTQ tingkat Desa Belanting Berterimakasih kepada Pemerintah Desa sudah mensuport penuh kegiatan ini dan menjadikan desa belanting penyumbang terbanyak peserta MTQ ke kecamatan sekaligus menjadikan Desa Belanting Mengadakan MTQ terMeriah dari desa lainnya,Ujar Ketua Panitia MTQ Desa Belanting,

Semoga dengan adanya Lomba MTQ tingkat desa belanting ini menjadikan Anak-anak penghafal Qur'an, terus cinta kepada al-qur'an.dimana zaman skrang yang sudah tergergerus zaman modern. menjadikaan anak-anak yang hebat dalam al-quran,

Belanting, 27 November 2023/Pw:Wiranto

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Pemerintah Desa

 Peta Wilayah Desa

 Sinergi Program

 Agenda

Belum ada agenda

 Statistik

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jl. Raya TGH Mutawalli LC
Desa : Belanting
Kecamatan : Sambelia
Kabupaten : Lombok Timur
Kodepos : 83656
Telepon : 087763255608
Email : [email protected]

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:266
    Kemarin:209
    Total Pengunjung:139.857
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:162.158.79.72
    Browser:Mozilla 5.0

 Arsip Artikel

14 Mei 2024 | 1.203 Kali
PENGISIAN DATA KUISIONER PENGUKURAN INDEKS DESA MEMBANGUN (IDM) DESA BELANTING TAHUN 2024
29 Juli 2013 | 1.071 Kali
Kontak Kami
24 Agustus 2016 | 1.069 Kali
Visi dan Misi
24 Agustus 2016 | 1.056 Kali
Pemerintah Desa
24 Agustus 2016 | 1.037 Kali
Data Desa
07 November 2014 | 1.029 Kali
Pemerintahan Desa
29 Juli 2013 | 987 Kali
Lembaga Kemasyarakatan